Sabtu, 09 Agustus 2025

Teman Seperjalanan

Teman seperjalanan,

ada nama-nama yang selalu teringat

karena takdir kita dipertemukan

karena Allah kita saling menguatkan

dalam temu yang selalu dirindu dan doa-doa yang senantiasa dilangitkan

pertemuan di dunia yang membahagiakan

dengan asa, juga dipertemukan di pertemuan abadi

Jannah

di hadapan wajahNya Yang Maha Mulia...aamiin Allahumma aamiin...



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Siang yang mengingatkan

  Kamis, 30 Oktober 2025 Pukul 13.43, suara mobil yang riuh lalu lalang di depan rumah menunujukkan kesibukan orang-orang hari ini, suara ki...